Buku 4: Keseimbangan. Korra menyendiri setelah kehilangan kekuatannya. Disaat ketidakhadirannya, seseorang dari kalangan militer kerajaan Bumi melihat kekosongan dalam kekuasaan dan mengajukan diri untuk memperbaiki keadaan. Namun, orang ini memerintah dengan tangan besi, menaklukkan hampir seluruh wilayah kerajaan Bumi dibawah kekuasaannya.